ipa.umsida.ac.id – Noly Shofiyah, M.Pd., M.Sc., dosen Program Studi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA), kembali mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih Publikasi Ilmiah Award Umsida Tahun 2023-2024. Ia berhasil memenangkan penghargaan di tiga kategori sekaligus, yakni H-Index Scopus Terbanyak, Publikasi Jurnal Scopus All Years Terbanyak, dan Sitasi Google Scholar Terbanyak Tahun 2023-2024....Read More
ipa.umsida.ac.id – Tim PPK Ormawa Himpunan Mahasiswa Ilmu Pengetahuan Alam (Hima IPA) dari Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) telah melakukan Visitasi abdidaya ke Universitas Udayana, Bali, pada 07 hingga 09 November 2024. Kegiatan yang diikuti oleh enam peserta ini merupakan bagian dari program Abdidaya PPK Ormawa, yang berfokus pada pengembangan...Read More
ipa.umsida.ac.id – Kita semua tahu bahwa sampah plastik adalah masalah besar yang mengancam lingkungan. Namun, di tengah masalah ini, ecobrick menjadi solusi kreatif yang semakin populer. Ecobrick adalah cara sederhana dan efektif untuk memanfaatkan sampah plastik menjadi sesuatu yang berguna dan ramah lingkungan. Dengan menjadikan plastik bekas sebagai bahan konstruksi untuk berbagai keperluan, ecobrick bisa menjadi salah...Read More
ipa.umsida.ac.id – Literasi sains menjadi salah satu keterampilan penting yang dibutuhkan generasi muda untuk menghadapi era digital yang penuh dengan informasi. Sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan berpikir ilmiah siswa dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), Ria Wulandari, dosen Program Studi Pendidikan IPA dari Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), melakukan riset tentang strategi peningkatan literasi sains di...Read More
ipa.umsida.ac.id – Pelantikan Organisasi Mahasiswa (Ormawa) Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) sukses dilaksanakan pada hari jumat, 25 Oktober 2024. Acara ini diadakan dengan meriah dan bertempat di Auditorium Nyai Walidah GKB 7, lantai 7 Kampus 3 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida). Pelantikan ini diikuti oleh seluruh calon Badan Pengurus Harian (BPH) Himpunan Mahasiswa (Hima) dan...Read More
Ipa.umsida.ac.id – Himpunan Mahasiswa Pendidikan IPA (Hima Pendidikan IPA) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) resmi melaksanakan serah terima jabatan pada Jumat, 11 Oktober 2024, di Kampus 3 Umsida. Acara ini menandai dimulainya masa kepemimpinan baru dengan Mohammad Rifky Ardiansyah sebagai Ketua Hima dan Sindy Fatikhatur Rahma sebagai Wakil Ketua. Dengan semangat visi dan misi yang berfokus...Read More
Ipa.umsida.ac.id – Penelitian ini membahas model pembelajaran Inkuiri Terbimbing dan pengaruhnya terhadap keterampilan proses sains (KPS) siswa. Dilakukan di SMP Negeri 2 Wonoayu, penelitian ini menunjukkan peningkatan yang signifikan pada kemampuan sains siswa setelah penerapan model ini. Model pembelajaran ini mendorong siswa untuk aktif mengeksplorasi pengetahuan melalui eksperimen, sebuah pendekatan yang terbukti lebih efektif dibandingkan...Read More
ipa.umsida.ac.id – Di tengah kesunyian Dusun Kepetingan, Desa Sawohan, Buduran, Sidoarjo, sebuah cahaya harapan menyinari. Festival Saung Sinau, inisiatif dari Tim Program Penguatan Kapasitas (PPK) Ormawa Himpunan Mahasiswa Pendidikan IPA Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), telah berhasil menggugah semangat belajar anak-anak di dusun terluar ini. Puncak acara penutupan pada Minggu (13/10/2024) diadakan dengan suasana yang sangat...Read More
ipa.umsida.ac.id – Program Studi Pendidikan IPA Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, telah melaksanakan penandatanganan MoA (Memorandum Of Agreement) dengan SMP Negeri 1 Waru pada Senin (14/10/2024). Penandatanganan MoA diwakili oleh Dr Septi Budi Sartika M Pd selaku Dekan Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) sebagai Pihak Pertama dan Didik Winarko S...Read More
ipa.umsida.ac.id – Happy Fried Rice merupakan produk dagang Mahasiswa Prodi Pendidikan IPA yang berhasil memperoleh dalam program pengembangan usaha mahasiswa. Happy Fried Rice merupakan olahan makanan sehat yang memodifikasi makanan yang tinggi kalori dan kolestrol menjadi makanan yang lebih sehat dan menjadi salah satu makanan yang dapat digunakan untuk progam diet, yaitu nasi goreng rendah...Read More
Recent Comments