Visi

Menghasilkan lulusan yang profesional, unggul dan inovatif yang mampu bersaing di tingkat ASEAN dalam pembelajaran IPA berbasis abad-21 dan adaptif terhadap perkembangan IPTEKS berdasarkan nilai-nilai islam untuk kesejahteraan masyarakat pada tahun 2038.

Misi

    1. Menyelenggarakan kegiatan pendidikan IPA dan pengajaran jenjang sarjana di bidang IPA dengan basis pembelajaran abad-21 yang responsive terhadap perkembangan IPTEKS berdasarkan nilai-nilai islam.
    2. Melaksanakan penelitian inovatif di bidang pendidikan IPA yang peningkatan kualitas proses pembelajaran IPA abad-21 yang responsive terhadap perkembangan IPTEKS berdasarkan nilai-nilai islam.
    3. Melaksanakan program-program pengabdian kepada masyarakat berbasis penelitian di bidang pendidikan dan IPA yang responsive terhadap perkembangan IPTEKS berdasarkan nilai-nilai islam.
    4. Menjalin kerjasama kemitraan dengan berbagai pihak untuk pengembangan pendidikan dan keilmuan di bidang IPA dan pendidikan IPA.
    5. Pembudayaan Al-Islam dan Kemuhammadiyaan di lingkungan prodi pendidikan IPA.

Tujuan

  1. Menghasilkan tenaga pendidikan di bidang IPA yang memiliki kopetensi dalam pembelajaran IPA berbasis abad-21 yang responsive terhadap perkembangan IPTEKS berdasarkan nilai-nilai islam.
  2. Menghasilkan penelitian yang inovatif di bidang IPA dan Pendidikan IPA berbasis abad-21 yang responsive terhadap perkembangan IPTEKS berdasarkan nilai-nilai islam.
  3. Menghasilkan program-program pengabdian kepada masyarakat berbasis hasil penelitian di bidang Pendidikan IPA yang responsive terhadap perkembangan IPTEKS dan nilai-nilai islam. 
  4. Menghasilkan kerjasama kemitraan dengan berbagai pihak untuk pengembangan pendidikan dan Keilmuan di bidang Pendidikan ipa dan IPA.